Download the PHP package kubuslab/mpdn-api without Composer

On this page you can find all versions of the php package kubuslab/mpdn-api. It is possible to download/install these versions without Composer. Possible dependencies are resolved automatically.

FAQ

After the download, you have to make one include require_once('vendor/autoload.php');. After that you have to import the classes with use statements.

Example:
If you use only one package a project is not needed. But if you use more then one package, without a project it is not possible to import the classes with use statements.

In general, it is recommended to use always a project to download your libraries. In an application normally there is more than one library needed.
Some PHP packages are not free to download and because of that hosted in private repositories. In this case some credentials are needed to access such packages. Please use the auth.json textarea to insert credentials, if a package is coming from a private repository. You can look here for more information.

  • Some hosting areas are not accessible by a terminal or SSH. Then it is not possible to use Composer.
  • To use Composer is sometimes complicated. Especially for beginners.
  • Composer needs much resources. Sometimes they are not available on a simple webspace.
  • If you are using private repositories you don't need to share your credentials. You can set up everything on our site and then you provide a simple download link to your team member.
  • Simplify your Composer build process. Use our own command line tool to download the vendor folder as binary. This makes your build process faster and you don't need to expose your credentials for private repositories.
Please rate this library. Is it a good library?

Informations about the package mpdn-api

MPDN/AMP-SR Client API

Framework pencatatan data kematian Maternal dan Perinatal melalui MPDN/AMP-SR meliputi proses:

Mencatat informasi pemberitahuan (notifikasi) kematian baik Maternal maupun Perinatal berupa:

Cara Penggunaan

MPDN API mensyaratkan setiap koneksi menyertakan header dan . Dimana bersifat statis untuk tiap Aplikasi pengguna (SIKDA, SIMRS atau SIMPUS). Sementara mewakili API Key per user yang harus disesuaikan untuk setiap request.

Sebagai contoh SIKDA/SIMPUS di Kabupaten A untuk dapat mengirimkan Informasi Kematian Maternal atas nama Puskesmas XYZ, maka saat mengirim request membuat data kematian baru harus juga menyertakan API Key yang dibuat atas nama Puskesmas XYZ.

Untuk dapat melihat daftar per user yang dimiliki oleh Aplikasi pengguna dapat diakses melalui Web Service .

1. Instalasi

Gunakan composer untuk menempelkan Library di project anda.

2. Inisialisasi

Sebelum digunakan, library terlebih dahulu harus diinisialisasi secara sederhana dengan cara:

Parameter kedua pada untuk menentukan apakah anda menggunakan MPDN versi FULL() atau DEMO().

MPDN API menggunakan library Guzzle sebagai backend HTTP Client. Sehingga untuk konfigurasi spesifik terhadap HTTP Client dapat menggunakan panduan sesuai dokumentasi Guzzle. Passing konfigurasi guzzle dapat dilakukan dengan cara:

Jika anda menggunakan library Http client lain, maka anda diharuskan membuat custom interface HTTP client dengan mengimplementasikan seperti berikut.

Kemudian gunakan saat inisialisasi untuk menggunakan client library anda.

3. Menggunakan Operation pada MPDN API

Berikut adalah fitur (disebut dengan Operation) yang didukung oleh library. Class Function Operation
MPDN\Operation\Notification\Maternal list Menampilkan daftar agregat Angka Kematian Ibu per daerah sesuai dengan spesifikasi berikut.
MPDN\Operation\Notification\Maternal requestNew Meminta form Notifikasi Kematian Maternal untuk pelaporan kematian baru.
MPDN\Operation\Notification\Maternal requestEdit Meminta form Notifikasi Kematian Maternal untuk pengeditan data. idkematian kematian Maternal harus disertakan pada url request.
MPDN\Operation\Notification\Maternal create Mengirim data notifikasi kematian Maternal baru.
MPDN\Operation\Notification\Maternal edit Mengirim perubahan data notifikasi kematian Maternal.
MPDN\Operation\Notification\Maternal markAsVerified Verifikasi data kematian Maternal.
MPDN\Operation\Notification\Maternal markAsFinal Finalisasi data kematian Maternal.
MPDN\Operation\Notification\Maternal markAsDuplicate Menandai data kematian Maternal yang belum memiliki Nomor KTP(NIK) Ibu sebagai TERDUPLIKAT.
MPDN\Operation\Notification\Maternal markAsAnnulled Menganulir kematian maternal hanya dapat dilakukan oleh pelapor yang pertama melaporkan data (owner).
MPDN\Operation\Notification\Maternal requestForRejection Mengirim pengajuan penolakan atas sengkata Alamat Domisili.
MPDN\Operation\Notification\Maternal acceptForRejection Mengirim persetujuan penolakan atas sengkata Alamat Domisili.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal list Menampilkan daftar agregat Angka Kematian Ibu per daerah sesuai dengan spesifikasi berikut.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal requestNew Meminta form Notifikasi Kematian Perinatal untuk pelaporan kematian baru.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal requestEdit Meminta form Notifikasi Kematian Perinatal untuk pengeditan data. idkematian kematian Perinatal harus disertakan pada url request.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal create Mengirim data notifikasi kematian Perinatal baru.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal edit Mengirim perubahan data notifikasi kematian Perinatal.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal markAsVerified Verifikasi data kematian Perinatal.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal markAsFinal Finalisasi data kematian Perinatal.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal markAsDuplicate Menandai data kematian Perinatal yang belum memiliki Nomor KTP(NIK) Ibu sebagai TERDUPLIKAT.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal markAsAnnulled Menganulir kematian maternal hanya dapat dilakukan oleh pelapor yang pertama melaporkan data (owner).
MPDN\Operation\Notification\Perinatal requestForRejection Mengirim pengajuan penolakan atas sengkata Alamat Domisili.
MPDN\Operation\Notification\Perinatal acceptForRejection Mengirim persetujuan penolakan atas sengkata Alamat Domisili.
MPDN\Operation\Admin\Organization subdivisions Menampilkan daftar sub-wilayah berdasarkan induk wilayah tertentu.
MPDN\Operation\Admin\Organization facilites Menampilkan daftar FASKES berdasarkan induk wilayah tertentu.
MPDN\Operation\Admin\Organization users Menampilkan daftar user terdaftar yang dapat digunakan oleh Aplikasi. User management yang ada di MPDN dapat direlasikan dengan user management yang ada pada internal Aplikasi anda dengan bantuan web service ini.
MPDN\Operation\FormOperation requestReset Menghapus(membatalkan) form yang dibuat baik token form ibu maupun bayi.
MPDN\Operation\SessionOperation check Memeriksa hak akses dan kemampuan yang dimiliki oleh session saat ini.

All versions of mpdn-api with dependencies

PHP Build Version
Package Version
Requires php Version >=7.2.5
guzzlehttp/guzzle Version ^7.0
Composer command for our command line client (download client) This client runs in each environment. You don't need a specific PHP version etc. The first 20 API calls are free. Standard composer command

The package kubuslab/mpdn-api contains the following files

Loading the files please wait ....