Download the PHP package inisiatif/laravel-budget without Composer

On this page you can find all versions of the php package inisiatif/laravel-budget. It is possible to download/install these versions without Composer. Possible dependencies are resolved automatically.

FAQ

After the download, you have to make one include require_once('vendor/autoload.php');. After that you have to import the classes with use statements.

Example:
If you use only one package a project is not needed. But if you use more then one package, without a project it is not possible to import the classes with use statements.

In general, it is recommended to use always a project to download your libraries. In an application normally there is more than one library needed.
Some PHP packages are not free to download and because of that hosted in private repositories. In this case some credentials are needed to access such packages. Please use the auth.json textarea to insert credentials, if a package is coming from a private repository. You can look here for more information.

  • Some hosting areas are not accessible by a terminal or SSH. Then it is not possible to use Composer.
  • To use Composer is sometimes complicated. Especially for beginners.
  • Composer needs much resources. Sometimes they are not available on a simple webspace.
  • If you are using private repositories you don't need to share your credentials. You can set up everything on our site and then you provide a simple download link to your team member.
  • Simplify your Composer build process. Use our own command line tool to download the vendor folder as binary. This makes your build process faster and you don't need to expose your credentials for private repositories.
Please rate this library. Is it a good library?

Informations about the package laravel-budget

Laravel Budget

PHPUnit Psalm Laravel Pint Latest Version on Packagist Total Downloads

Package yang di gunakan internal di Inisiatif Zakat Indonesia untuk mengakses anggaran tahunan.

Versi laravel yang digunakan adala ^9.43 atau ^10.0

Installation

Anda dapat menginstall menggunakan composer

Jika diperlukan anda bisa mempublish file migrasi dan menjalankannya dengan perintah

Anda juga bisa mempublish file konfigurasi dengan perintah

Ini adalah isi dari file konfigurasi yang di publish :

Penggunaan

Model

Librari ini mempublish beberapa konfigurasi terkait dengan model budget yang digunakan.

Default model yang digunakan adalah Inisiatif\LaravelBudget\Models\Budget, apabila ingin menggunakan model yang lain, anda harus mendaftarkannya di method boot pada AppServiceProvider

Pastikan model yang kamu buat merupakah child dari Inisiatif\LaravelBudget\Models\BudgetModel

Selain bisa menggunakan model sendiri, librari juga memungkinkan anda untuk mengubah beberapa pengaturan terkait dengan tabel

Koneksi Database

Koneksi database yang digunakan dapat di ubah dengan menggunakan env LARAVEL_BUDGET_ELOQUENT_CONNECTION secara default value ini mengambil dari default konfigurasi database.

Kamu harus memastikan bahwa nama koneksi yang digunakan tersedia di config/database.php

Tabel

Secara default, nama tabel yang digunakan adalah budgets sesuai dengan konvensi Laravel. Kamu dapat mengesuaikan nama table dengan menggunakan env LARAVEL_BUDGET_ELOQUENT_TABLE

Selain nama tabel anda juga bisa melakukan mapping kolom yang digunakan, dengan mengubah konfigurasi

Lebih lengkat terkait konfigurasi anda bisa melihat file konfigurasi yang ada.

Rest API

Librari ini menyediakan beberapa end point Rest API, sebelumnya anda harus mendaftarkan route di routes/api.php

  1. Mengeluarkan list budget

    Anda dapat menambahkan parameter limit untuk menambah jumlah data yang di keluarkan, default value adalah 15

  2. Mengeluarkan current versioni budget, version biasanya berdasarkan tahun

    Anda dapat menambahkan parameter limit untuk menambah jumlah data yang di keluarkan, default value adalah 15

  3. Menampilakn satu budget menggunakan code atau id

Object json yang di munculkan adalah

Saldo Anggaran

Librari ini juga menyediakan cara untuk merubah balance dengan cara menambah dan mengurasi usage

Testing

Changelog

Please see CHANGELOG for more information on what has changed recently.

Security Vulnerabilities

Please review our security policy on how to report security vulnerabilities.

Credits

License

The MIT License (MIT). Please see License File for more information.


All versions of laravel-budget with dependencies

PHP Build Version
Package Version
Requires php Version ^8.1
spatie/laravel-package-tools Version ^1.15.0
webmozart/assert Version ^1.11
Composer command for our command line client (download client) This client runs in each environment. You don't need a specific PHP version etc. The first 20 API calls are free. Standard composer command

The package inisiatif/laravel-budget contains the following files

Loading the files please wait ....